Rabu, 28 Desember 2011

Rumus Perkalian 4

4.1. Perkalian dengan pengali 25

 Dalam mencari perkalian dengan pengali 25, pertama-tama bagilah bilangan yang dikalikan dengan 4.
Apabila pembagian tersebut tak bersisa, maka hasilkalinya sama dengan hasil bagi tersebut diikuti ekor 00.
Dan apabila sisa 1, ekor yang mengikutinya 25.
Apabila sisanya 2, ekornya adalah 50.
Sedangkan apabila sisanya 3 , diikuti ekor 75.
             
             
             
             

4.2. Perkalian dengan pengali 125.

 Hampir seperti diatas, pertama-tama bagilah bilangan yang dikalikan dengan 8.
Apabila dalam pembagian tersebut tak bersisa, hasilkalinya sama dengan hasilbagi tersebut kemudian diikuti ekor 00.
Apabila sisa 1 diikuti ekor 125, sisa 2 diikuti ekor 250, sisa 3 diikuti ekor 375, sisa 4 diikuti ekor 500, sisa 5 diikuti ekor 625, sisa 6 diikuti ekor 750, sisa 7 diikuti ekor 875.
Nampaknya bilangan-bilangan tersebut sulit dihafal; tetapi bisa diingat-ingat dengan mengalikan 125 dengan sisanya.
              
             
             
             

Tidak ada komentar:

Posting Komentar